Cara membuat database menggunakan MYSQL

Dalam pembahasan kali ini kita akan menggunakan paket program XAMPP versi 1.7.3 . Paket XAMPP biasanya di-instal pada direktori atau ...

Image result for mysql icon


Dalam pembahasan kali ini kita akan menggunakan paket program XAMPP versi 1.7.3. Paket XAMPP biasanya di-instal pada direktori atau folder C:\ XAMPP. Sedangkan untuk databasenya akan tersimpan di direktori C:\xampp\mysql\data. Untuk dapat menggunakan mysql terlebih dahulu aktifkan dengan cara sebagai berikut:
1.    Pilih menu Start ->All Programs ->Accessories Kemudian Pilih Command Prompt. Selanjutnya akan tampil jendela sebagai berikut:
                                                                                                                     

2.    Kemudian ketikkan perintah seperti dibwah ini pada command prompt tersebut untuk menjalankan program mysql:
Cd c:\
“xampp/mysql/bin/mysql.exe” –u root -p
Ket :
Tanda –u : menyatakan bahwa masuk menggunakan username root
Tanda  -p : menyatakan bahwa masuk menggunakan password
3.    Pada saat anda diminta untuk memasukkan password, masukan Password jika PC anda menggunakan password, jika tidak langsung tekan enter pada keyboard. Bila perintah tersebut berhasil, maka pada layar akan tampil .

4.    Untuk bisa membuat database dengan mysql, kita bisa langsung menggunakan sintaks sebagai berikut :
Create database nama_database;
Ket : nama database diatas adalah belajar.
5.    Setelah itu untuk menampilkan database kita bisa menggunakan sintaks sebagai berikut :
Show databases;
Ket : menampilkan database berarti kita bisa menampilkan seluruh nama database yang ada.
6.    Untuk bisa menggunakan database diatas kita bisa menggunakan sintaks sebagai berikut :
Use nama_database;

7.    Setelah itu kita dapat membuat table didalam database tersebut, menggunakan sintaks sebagai berikut :
Ket :
Create merupakan perintah untuk membuat table
customer adalah nama tabel
id_customer,nama,alamat merupakan nama field.
Char dan varchar merupakan type data.
5 dan 30 merupakan panjang dari suatu field tersebut.
8.    Untuk dapat melihat struktur tabel dapat menggunakan sintaks sebagai berikut :
Ket :
Desc merupakan perintah untuk menampilkan deskripsi
Customer merupakan nama tabel yang sudah dibuat.

COMMENTS

BLOGGER
LOGIN untuk melanjutkan.
Name

antivirus,3,aplikasi,3,berita,5,game,2,ios/android,1,kesehatan,7,Makanan Luar ala Nusantara,1,Makanan/Minuman Daerah,5,novel,1,Pc/Komputer,3,Pengetahuan,13,Rc/Drone,2,seputar dunia,2,smartphone,1,Tentang,1,Tips & trick,19,wajib dimiliki,1,
ltr
item
Bacailmu | Sharing tips Trik Dan Gadget Informasi: Cara membuat database menggunakan MYSQL
Cara membuat database menggunakan MYSQL
https://encrypted-tbn3.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcTUV2GwoYKtGziASboSr4ZnCTpu2DrTtjndvu9bdjP_cS0uAffP
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEglZwCniZJd4cilWxrQZHWdtofrTVpW0EknxIg5fiV0nbp8lLEoCkc9-PO6jX2xXe81QBGfQ8KHA8zXQk1PRytmEEXbiWErHx07qZtEWV7SyP95MJ9WrhkTCJHGg2CTQNQYB0wFWakKjAg/s72-c/1.png
Bacailmu | Sharing tips Trik Dan Gadget Informasi
http://baca-kan.blogspot.com/2017/02/cara-membuat-database-menggunakan-mysql.html
http://baca-kan.blogspot.com/
http://baca-kan.blogspot.com/
http://baca-kan.blogspot.com/2017/02/cara-membuat-database-menggunakan-mysql.html
true
45116694981877504
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy